Muhammad Akmal Arafat, Anggota DPRD Kabupaten Bandung, Dorong Pinjaman Dana Bergulir yang Merata dan Tepat Sasaran
JABARPASS – Anggota DPRD Kabupaten Bandung dari Komisi B, Muhammad Akmal Arafat, mendorong agar program pinjaman dana bergulir yang disediakan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bandung dapat tersalurkan secara merata dan tepat…
Update Harga Emas Antam dan Aturan Pajak Terkait Pembelian serta Penjualan Kembali
JABAR PASS -Harga emas Antam yang tercatat di laman Logam Mulia pada Kamis ini mengalami kenaikan sebesar Rp7.000 per gram, dari Rp1.663.000 per gram menjadi Rp1.670.000 per gram. Sementara itu,…
Harga Emas Antam Turun Rp3.000 per Gram, Perhatikan Ketentuan Pajak Buyback
JABAR PASS – Harga emas Antam, berdasarkan pantauan di laman Logam Mulia pada Senin, mengalami penurunan sebesar Rp3.000 per gram, yakni dari Rp1.624.000 per gram menjadi Rp1.621.000 per gram. Sementara…
Terus Tingkatkan Kualitas dan Moto Perusahaan, Billy Martasandy Kunjungi Dua Perusahaan Besar di Indonesia
JABAR PASS – CEO Martasandy Group, Billy Martansandy Ph.D lakukan kunjungan kepada perusahaan besar di Indonesia yakni Gojek dan Kompas. Hal ini sebagai upaya meningkatkan profesionalitas dan kualitas di sisi…
Jadwal Penawaran Surat Berharga Negara (SBN) 2025
JABAR PASS – Kementerian Keuangan Republik Indonesia telah merilis jadwal penawaran Surat Berharga Negara (SBN) untuk tahun 2025. SBN merupakan instrumen investasi yang aman karena dijamin oleh negara, serta menjadi…
Akhir Tahun! Berikut Rincian Harga Emas Antam Per Hari Ini
JABAR PASS – Harga emas batangan Antam terus menjadi perhatian banyak orang, terutama bagi mereka yang berencana untuk berinvestasi atau membeli emas. Berikut adalah rincian harga emas Antam hari ini…
Cara Mendaftar dan Mengakses Bantuan Sosial Lewat Aplikasi Cek Bansos
JABAR PASS – Aplikasi Cek Bansos hadir sebagai solusi bagi masyarakat yang ingin mengakses informasi terkait bantuan sosial (bansos) dari pemerintah. Aplikasi ini memudahkan masyarakat untuk melakukan pendaftaran dan memantau…
Pemerintah Wajibkan Tiga Kelompok Produk Bersertifikat Halal
JABARPASS – Pemerintah mewajibkan tiga kelompok yang harus bersertifikat halal, dilansir JABARPASS dari akun Instagram @bdg.perdaganganindustri. “Ingat! pemerintah mewajibkan tiga kelompok produk bersertifikat halal yakni:” “Pertama, produk makanan dan minuman,”…
Tahun 2024 ada 16 Bank Bangkrut, Uang Anda Aman?
JABARPASS – Tahun 2024 dikabarkan ada 16 bank bangkrut, lantas amankah uang anda? Bank tersebut dicabut Otoritas Jasa Keuangan ( OJK ) izinnya, pada periode Januari hingga November 2024. Kebanyakan…
KEPEDULIAN MELAYANI PELANGGAN
Oleh: Yudhi Koesworodjati Kepedulian melayani bukan sekedar pelayanan yang mengandalkan RATER (Reliability, Assurance, Tangible, Empathy dan Responsiveness) atau experience semata. Namun, bagaimana penggiat bisnis bisa benar-benar memerhatikan pelanggan layaknya manusia. Kunci utama…















