Polres Cimahi Cek Kabar Macan Tutul Kabur dari Lembang Park Zoo

JABAR PASS –  Kepolisian Resor Cimahi menerjunkan personel untuk menindaklanjuti informasi yang beredar di media sosial mengenai kaburnya seekor macan tutul dari Lembang Park Zoo, Kabupaten Bandung Barat. Informasi ini…