Film Guna Guna Istri Muda Tayang Lebih Cepat dari Jadwal Semula, Ini Jadwal Rilis Terbarunya!

JABARPASS – Ditengah gencarnya informasi film Guna-Guna Istri Muda, tiba-tiba jadwal tayangnya berubah.

Film yang semula direncanakan jadwal tayangnya pada 28 November 2024, kini berubah.

Perubahan itu mengacu kepada postingan Falcon Pictures sebagai produsen film horor tersebut.

Ternyata film Guna-Guna Istri Muda jadwal tayangnya maju lebih cepat dari semula.

“Tayang di Bioskop lebih cepat!,” tulis @FalconPictures di X dikutip JabarPass, Minggu (10/11/2024).

Lebih lanjut jadwal tayang baru film Guna-Guna Istri Muda pun diungkapkan Falcon Pictures.

“#GunaGunaIstriMuda siap jadi tontonan menarik di 27 November 2024,” ungkapnya.

Bersamaan dengan itu, Falcon Pictures juga melampirkan perubahan jadwal film itu via poster pada postingannya.

Tidak disebutkan alasan kenapa jadwal film itu dimajukan lebih cepat dari semula.

Beberapa kalangan yang konsern terhadap dunia perfilman menduga, hal itu hanya alasan pangsa pasar semata.

Namun yang jelas, Falcon Pictures sudah merilis jadwal tayang terbarunya film tersebut agar menjadi perhatian para penontonnya.

“Amankan jadwalmu buat nonton dengan kesayanganmu!,” pungkas Falcon Pictures.*

Jimi Fitriadi

Berita Terkait

Poster Terbaru Film Sorop Muncul Jelang Tayang di Bioskop, Mengerikan!

JABARPASS – Poster terbaru kedua film horor Sorop sudah dirilis dan dilepas ke publik. Poster itu melengkapi informasi seputar film Sorop menjelang dua pekan ke depan tayang saat tulisan ini…

Masih Panas! Teaser Poster Film Petaka Gunung Gede Sudah Dirilis, Begini Penampakannya

JABARPASS – Masih panas! teaser poster pertama film Petaka Gunung Gede sudah dirilis. Para pecinta film horor Indonesia sudah bisa mengamati teaser poster film tersebut. Dirilisnya teaser poster itu menandakan…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Baca Juga

ZHEJIANG DISIKAT dan LION CITY KEOK, PERSIB LOLOS

  • December 4, 2024
  • 9 views
ZHEJIANG DISIKAT dan LION CITY KEOK, PERSIB LOLOS

Poster Terbaru Film Sorop Muncul Jelang Tayang di Bioskop, Mengerikan!

  • December 4, 2024
  • 15 views
Poster Terbaru Film Sorop Muncul Jelang Tayang di Bioskop, Mengerikan!

BURUAN! Bazar Murah Kota Bandung Jelang Natal dan Tahun Baru 2025, Catat Tanggalnya! Jangan Sampai Ketinggalan

  • December 4, 2024
  • 356 views
BURUAN! Bazar Murah Kota Bandung Jelang Natal dan Tahun Baru 2025, Catat Tanggalnya! Jangan Sampai Ketinggalan

Angin Puting Beliung Terjang Kawasan Rancaekek, Landa Desa Linggar

  • December 3, 2024
  • 12 views
Angin Puting Beliung Terjang Kawasan Rancaekek, Landa Desa Linggar

Tahun 2024 ada 16 Bank Bangkrut, Uang Anda Aman?

  • December 3, 2024
  • 10 views
Tahun 2024 ada 16 Bank Bangkrut, Uang Anda Aman?

Masih Panas! Teaser Poster Film Petaka Gunung Gede Sudah Dirilis, Begini Penampakannya

  • December 3, 2024
  • 24 views
Masih Panas! Teaser Poster Film Petaka Gunung Gede Sudah Dirilis, Begini Penampakannya