JABARPASS – Terjadi ketegangan saat warga Haiti terlibat dalam kecelakaan bus sekolah yang memakan korban.
Beberapa penduduk lama meminta pada komisi kota untuk menghentikan para pendatang dari pihak mereka.
Pada bulan Agustus 2023 ketegangan semakin meningkat, ketika ada seorang warga Haiti yang terlibat dalam kecelakaan mobil.
Sebuah bus sekolah saat itu terbalik dan menewaskan seorang anak yang berusia 11 tahun di hari pertama sekolah.
Keluarga dari anak laki-laki tersebut telah meminta penduduk untuk menghentikan kebencian yang berupa serangan terhadap komunitas Haiti Amerika.
Akibat dari tersebarnya kebencian yang terjadi pada komunitas Haiti Amerika, menjadi menarik perhatian nasional. (Rizky Anugrah)