Sinopsis dan Trailer Terakhir Film Guna-Guna Istri Muda, Aura Mistis dan Merinding pun Dimulai!

JABARPASS – Sesaat tayang inilah sinopsis dan trailer terakhir film Guna-Guna Istri Muda.

Dikisahkan rumah tangga Vivian (Lulu Tobing) dengan Burhan (Anjasmara) awalnya sangat harmonis.

Akan tetapi hubungan rumah tangga mereka berubah sejak Burhan mengenal wanita lain Angel (Clarissa Perusset).

Hubungan semakin mesra dan lengket hingga keduanya terlibat hubungan terlarang.

Akibat cinta mereka semakin mendalam Burhan pun menikahi Angel dengan status istri muda.

Dengan status itu, rupanya Angel tidak puas, dia ingin memiliki Burhan seutuhnya.

Lalu Angel bertekad menghancurkan hubungan rumah tangga Burhan dengan Vivian lewat bantuan dukun.

Angel berupaya menyingkirkan Vivian tentu saja dengan menggunakan bantuan dukun tadi, yaitu guna-guna.

Dari sinilah suasana jadi menyeramkan karena kesan mistis mulai terasa membuat bulu kuduk merinding.

Tampil pemeran Lulu Tobing, Anjasmara, Carissa Perusset, Elang El Gibran, Abidzar Al Ghifari, Donny Damara dan Happy Salma.

Film disutradarai oleh Razka Robby Ertanto dirilis resmi dan mulai tayang di bioskop pada 27 November 2024, update jadwal tayang sebelumnya 28 November 2024.

Simak trailer terakhir film horor Guna-Guna Istri Muda produksi Falcon Pictures berikut ini.*

Jimi Fitriadi

Berita Terkait

Poster Terbaru Film Sorop Muncul Jelang Tayang di Bioskop, Mengerikan!

JABARPASS – Poster terbaru kedua film horor Sorop sudah dirilis dan dilepas ke publik. Poster itu melengkapi informasi seputar film Sorop menjelang dua pekan ke depan tayang saat tulisan ini…

Masih Panas! Teaser Poster Film Petaka Gunung Gede Sudah Dirilis, Begini Penampakannya

JABARPASS – Masih panas! teaser poster pertama film Petaka Gunung Gede sudah dirilis. Para pecinta film horor Indonesia sudah bisa mengamati teaser poster film tersebut. Dirilisnya teaser poster itu menandakan…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Baca Juga

ZHEJIANG DISIKAT dan LION CITY KEOK, PERSIB LOLOS

  • December 4, 2024
  • 11 views
ZHEJIANG DISIKAT dan LION CITY KEOK, PERSIB LOLOS

Poster Terbaru Film Sorop Muncul Jelang Tayang di Bioskop, Mengerikan!

  • December 4, 2024
  • 15 views
Poster Terbaru Film Sorop Muncul Jelang Tayang di Bioskop, Mengerikan!

BURUAN! Bazar Murah Kota Bandung Jelang Natal dan Tahun Baru 2025, Catat Tanggalnya! Jangan Sampai Ketinggalan

  • December 4, 2024
  • 356 views
BURUAN! Bazar Murah Kota Bandung Jelang Natal dan Tahun Baru 2025, Catat Tanggalnya! Jangan Sampai Ketinggalan

Angin Puting Beliung Terjang Kawasan Rancaekek, Landa Desa Linggar

  • December 3, 2024
  • 12 views
Angin Puting Beliung Terjang Kawasan Rancaekek, Landa Desa Linggar

Tahun 2024 ada 16 Bank Bangkrut, Uang Anda Aman?

  • December 3, 2024
  • 10 views
Tahun 2024 ada 16 Bank Bangkrut, Uang Anda Aman?

Masih Panas! Teaser Poster Film Petaka Gunung Gede Sudah Dirilis, Begini Penampakannya

  • December 3, 2024
  • 24 views
Masih Panas! Teaser Poster Film Petaka Gunung Gede Sudah Dirilis, Begini Penampakannya