Soroti Hasil Imbang Timnas Indonesia vs Bahrain, Ini Kata Jokowi

JABAR PASS – Hasil imbang 2-2 yang didapatkan Timnas Indonesia vs Bahrain dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 di Bahrain National Stadium, Kamis (10/10/2024) malam membuat banyak pihak kecewa.
Presiden Jokowi pun mengaku menyesalkan hasil tersebut. Hal itu disampaikannya kepada awak media di Ibu Kota Nusantara pada Jumat, 11 Oktober 2024.

“Ya, kalau boleh dibilang ya gondok banget,” ujar Jokowi dikutip dari PMJNews. Baginya, waktu tambahan seharusnya enam menit, namun wasit tak kunjung meniup peluit panjang hingga sembilan menit.
“Ya gimana, wong sudah 2-1 ya kan, ada tambahan 6 menit. Tapi sudah 9 menit tapi belum dibunyikan, dan pada detik terakhir gol,” ucapnya.

Kemenangan Timnas Indonesia atas Bahrain dengan skor 2-1 yang sudah didepan mata dirampok wasit asal Oman, Ahmed Al Kaf.

Alasannya, wasit kerap mengeluarkan sejumlah keputusan yang merugikan Indonesia termasuk enjury time yang melebihi waktu yang telah ditentukan. Hingga akhirnya Bahrain mampu menyamakan kedudukan dengan skor akhir 2-2.

  • Shakira Marasyid

    Berita Terkait

    Resmi Berseragam Persib, Saddil Ramdani Cerita Soal Dukungan Keluarga

    JABAR  PASS – Penyerang sayap Persib Bandung, Saddil Ramdani, membuka alasan utama di balik keputusannya bergabung dengan klub Liga 1 Indonesia tersebut pada bursa transfer kali ini. Dikutip dari situs…

    Resmi! Saddil Ramdani Bergabung dengan PERSIB Bandung

    JABAR PASS – PERSIB Bandung terus menunjukkan keseriusannya dalam membangun skuad masa depan. Dalam lanjutan proyek peremajaan tim, Maung Bandung resmi mengamankan tanda tangan Saddil Ramdani, gelandang serang Timnas Indonesia,…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    Baca Juga

    Alas Roban, Mengungkap Misteri Kecelakaan Maut di Tanjakan Curam Segera Tayang!

    • June 16, 2025
    • 14 views
    Alas Roban, Mengungkap Misteri Kecelakaan Maut di Tanjakan Curam Segera Tayang!

    Harga BBM di Pertamina, Shell, Vivo, dan BP Stabil di Pekan Ketiga Juni 2025 Meski Harga Minyak Dunia Naik

    • June 16, 2025
    • 7 views

    Diskon 30% Tiket Kereta Ekonomi dari Jakarta, Harga Mulai Rp100 Ribuan!

    • June 13, 2025
    • 16 views
    Diskon 30% Tiket Kereta Ekonomi dari Jakarta, Harga Mulai Rp100 Ribuan!

    Harga Pangan Turun! Cabai, Bawang, hingga Minyak Goreng Lebih Murah Hari Ini

    • June 13, 2025
    • 14 views
    Harga Pangan Turun! Cabai, Bawang, hingga Minyak Goreng Lebih Murah Hari Ini

    Harga Emas Naik Lagi! Antam, UBS, dan Galeri24 Cetak Rekor Baru

    • June 13, 2025
    • 15 views
    Harga Emas Naik Lagi! Antam, UBS, dan Galeri24 Cetak Rekor Baru

    Resmi Berseragam Persib, Saddil Ramdani Cerita Soal Dukungan Keluarga

    • June 12, 2025
    • 32 views
    Resmi Berseragam Persib, Saddil Ramdani Cerita Soal Dukungan Keluarga