JABARPASS – Serangan Israel menargetkan rumah sakit di kamp Jabalia Gaza Utara, menewaskan banyak warga Palestina.
Akibat serangan tersebut telah menewaskan 33 orang warga, 80 lainnya mengalami luka.
Wilayah tersebut telah dikepung tentara Israel lebih dari dua minggu lamanya, dikutip JABARPASS dari aljazeera.
Selain itu, tentara Israel menargetkan rumah sakit al-Awda dan Kamal Adwan di Gaza Utara.
Direktur Rumah Sakit al-Awda, Mohamad Salha, mengungkapkan fasilitasnya kewalahan merawat 70 orang yag mengalami luka.(Rizky Anugrah)
Foto Instagram @b.netanyahu