JABARPASS – Pejabat Senior Darurat UNRWA Louise Wateridge mengabarkan tentang krisis kemanusiaan yang mengerikan di Gaza Utara.
Dilansir JABARPASS dari postingan yang diunggah aku Instagram @unrwa, pada 9 November 2024.
“Saya tidak mungkin memberi tahu Anda dalam waktu sesingkat itu berapa banyak cara orang-orang di Gaza dapat terbunuh saat ini: bangunan runtuh, penyakit, bom, kelaparan,”
“Sama sekali tidak ada harapan saat ini: orang-orang menderita.”
“Pejabat Senior Darurat UNRWA Louise Wateridge memberi tahu @BBC tentang krisis kemanusiaan yang mengerikan di #Gaza Utara, dengan keluarga-keluarga terputus dari makanan, air, dan bantuan selama lebih dari sebulan,” tulis akun Instagram @unrwa. (Rizky Anugrah)