
JABARPASS – Pakistan lebih condong menggandalkan F-16 Fighting Falcon sebagai tulang punggung untuk kekuatan pertahanan udaranya dari pada yang lainnya.
Meskipun belakangan ada spekulasi mengenai akuisisi jet tempur canggih dari China, semisal J-10CE dan jet tempur generasi kelima.
Pakistan tetap menunjukan minat kuatnya untuk menambah armada F-16 bagi kekuatan militernya.
Dalam hal ini menegaskan bahwa Pakistan masih tetap mengandalkan F-16 Fighting Falcon sebagai kekuatan utama armada udaranya. (Rizky Anugrah)