Angin Puting Beliung Terjang Kawasan Rancaekek, Landa Desa Linggar

JABARPASS – Angin puting beliung melanda kawasan Rancaekek, tepanya Desa Linggar, pada Minggu (1/12/2024).

Angin berputar dengan kecepatan tinggi ini, selain menerjang Desa Linggar juga Sukamulya Kecamatan Rancaekek Kab. Bandung.

Mengenai terjadinya angin puting beliung tersebut beredar dalam video pendek yang diunggah di media sosial.

Peristiwa itu terjadi sekitar pukul 13.40 WIB, terlihat lewat video yang tersebar, ekornya memutar di udara dengan kecepatan tinggi.

Hal tersebut menyebabkan kekhawatiran para netizem, karena telah terjadi sebelumnya dapat merusak rumah dan membabat atap pabrik, hingga menimbulkan kerusakan cukup berat. (Rizky Anugrah)

  • Berita Terkait

    BURUAN! Bazar Murah Kota Bandung Jelang Natal dan Tahun Baru 2025, Catat Tanggalnya! Jangan Sampai Ketinggalan

    JABARPASS – Bazar murah Kota Bandung menjelang Natal dan Tahun Baru 2025, buruan hadir jangan sampai ketinggalan, catat tanggalnya. Dilansir JABARPASS dari akun Instagram @bdg.perdaganganindustri, pada 3 Desember 2024. “Menjelang…

    Tingkat Risiko Bencana Hidrometeorologi di Jabar Sangat Tinggi, Ini Kata Bey Machmudin

    Tingkat Risiko Bencana Hidrometeorologi di Jabar Sangat Tinggi, Ini Kata Bey Machmudin JABAR PASS – Provinsi Jawa Barat (Jabar) saat ini menghadapi tingkat risiko tinggi terkait potensi bencana hidrometeorologi. Berdasarkan…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    Baca Juga

    Poster Terbaru Film Sorop Muncul Jelang Tayang di Bioskop, Mengerikan!

    • December 4, 2024
    • 14 views
    Poster Terbaru Film Sorop Muncul Jelang Tayang di Bioskop, Mengerikan!

    BURUAN! Bazar Murah Kota Bandung Jelang Natal dan Tahun Baru 2025, Catat Tanggalnya! Jangan Sampai Ketinggalan

    • December 4, 2024
    • 10 views
    BURUAN! Bazar Murah Kota Bandung Jelang Natal dan Tahun Baru 2025, Catat Tanggalnya! Jangan Sampai Ketinggalan

    Angin Puting Beliung Terjang Kawasan Rancaekek, Landa Desa Linggar

    • December 3, 2024
    • 10 views
    Angin Puting Beliung Terjang Kawasan Rancaekek, Landa Desa Linggar

    Tahun 2024 ada 16 Bank Bangkrut, Uang Anda Aman?

    • December 3, 2024
    • 9 views
    Tahun 2024 ada 16 Bank Bangkrut, Uang Anda Aman?

    Masih Panas! Teaser Poster Film Petaka Gunung Gede Sudah Dirilis, Begini Penampakannya

    • December 3, 2024
    • 22 views
    Masih Panas! Teaser Poster Film Petaka Gunung Gede Sudah Dirilis, Begini Penampakannya

    Teaser Trailer Film Pengantin Setan, Baru Saja Dirilis Horormania Wajib Simak!

    • December 2, 2024
    • 28 views
    Teaser Trailer Film Pengantin Setan, Baru Saja Dirilis Horormania Wajib Simak!