Sinopsis dan Trailer Pengantin Iblis, Pilihan Menyeramkan dengan Jaminan Nyawa Anggota Keluarga!

JABAR PASS – Ketika pilihan yang sangat sulit harus segera ditentukan, maka jadilah Pengantin Iblis, menyeramkan!.

Meski pilihan itu ternyata bersyarat urusan nyawa, namun keputusan tetap keputusan, harus ditentukan.

Itulah sekilas tentang film Pengantin Iblis yang dirilis dan resmi tayang di bioskop pada Rabu (29/1/2025).

Untuk lebih jelasnya mari kita simak sinopsis dan trailer film karya sutradara Azhar Kinoi Lubis ini.

Dari penulis skenario Lele Laila yang diproduksi Lyto Pictures, inilah daftar para pemeran film tersebut.

Mereka adalah Taskya Namya, Wafda Saifan, Arla Ailani, Givina, Bukie B. Mansyur, Ratna Riantiano, Shaqueena M. Lukman, dan Elly Lutan.

Bergenre horor thriller yang diproduseri Andi Suryanto, Marcella Daryanani, Willy Suryanto, inilah kisahnya.

Sinopsis dan Trailer

Dikisahkan, Ranti (Taskya Namya) seorang ibu dan istri yang setia dihadapkan dengan pilihan yang sulit.

Ranti memiliki seorang putri yang sangat ia cintai, Nina (Shaqueena M. Lukman) yang sejak lahir mengalami cacat.

Sungguh berat beban hidup keluarga ini, suatu hari, Nina mengalami kecelakaan fatal yang membutuhkan penanganan segera.

Situasi makin sulit karena suami Ranti yang bekerja sebagai pelaut tidak berada di rumah, sementara keluarga besarnya tidak mampu membantu.

Diliputi rasa putus asa dan demi menyelamatkan sang putri ada satu pilihan, Ranti terpaksa menerima tawaran jadi Pengantin Iblis …!

Nina sang putri sembuh! namun ternyata ada harga yang lebih mengerikan yaitu nyawa anggota keluarga sebagai jaminannya!.

Saksikan film Pengantin Iblis di bioskop termasuk di Cinema XXI, namun sebelumnya boleh inti trailer berikut.

Jimi Fitriadi

Berita Terkait

Diadaptasi dari Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu, Film Sadali Tayang 5 Februari 2026

JABAR PASS – Film Sadali dijadwalkan tayang di bioskop mulai 5 Februari 2026. Film ini melanjutkan kisah yang diadaptasi dari buku laris karya Pidi Baiq berjudul Hidup Ini Terlalu Banyak…

Hanggini: Film Sadali Memberi Sudut Pandang Baru tentang Kesabaran

JABAR PASS  – Aktris Hanggini Purinda Retto mengungkapkan bahwa film terbarunya berjudul Sadali memberinya sudut pandang baru tentang makna kesabaran dan proses menuju kedewasaan emosional. Dalam film produksi MVP Pictures…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Baca Juga

Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

  • January 29, 2026
  • 3 views
Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur

  • January 29, 2026
  • 3 views
Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur

Farhan Tegaskan Penanganan Dugaan Perundungan di Sekolah Harus Dilakukan Secara Hati-hati

  • January 29, 2026
  • 4 views
Farhan Tegaskan Penanganan Dugaan Perundungan di Sekolah Harus Dilakukan Secara Hati-hati

Harga Emas Galeri24 dan UBS Kompak Naik, Tembus Rp3 Juta per Gram

  • January 29, 2026
  • 4 views
Harga Emas Galeri24 dan UBS Kompak Naik, Tembus Rp3 Juta per Gram

Penataan Parkir dan PKL Jadi Fokus Utama Pembangunan BRT Bandung

  • January 28, 2026
  • 12 views
Penataan Parkir dan PKL Jadi Fokus Utama Pembangunan BRT Bandung

Teman Bus di Depok Masih Gratis hingga April 2026, Tarif Selanjutnya Tunggu Keputusan Kemenhub

  • January 27, 2026
  • 17 views
Teman Bus di Depok Masih Gratis hingga April 2026, Tarif Selanjutnya Tunggu Keputusan Kemenhub