Sinopsis dan Trailer Film Mariara ‘Perjamuan Maut’, Horor Santet dari Tanah Minahasa

JABARPASS – Datang dari tanah Minahasa Sulawesi Utara, inilah praktek dukun santet Mariara!.

Film Mariara diadatasi dari cerita rakyat tanah Minahasa datang membawa petaka.

Mariara membuka tabir praktik dukun santet berlatar belakang pemilihan Kepala Desa.

Bergenre kolaborasi horor dan thriller film ini diproduksi oleh Gorango Production.

Beberapa pemeran regional tampil seperti Leon Alexander, Servie Kamagie, Marsel laoh, Yahinta Tetelepta, Eric Dajoh, dan Leon Alexander, Servie Kamagi, Eric Dajoh, Mercy Lateka, Yashinta Tetelepta, dan Marsel Laoh.

Mereka digarap sutradara/penulis Veldy Reynold dan alm. Jeffry Luntungan dengan produser Melan Rumintjap.

Sinopsis dan Trailer

Dikisahkan, Kampung Patemboan atas kematian Kepala Desa Sabina yang meninggal secara tragis.

Kematian itu justru terjadi disaat syukuran peneguhan dirinya menjadi Kepala Desa terpilih.

Atas peristiwa itu, Pengadilan Desa memutuskan Maren Karengkom (Servie Kamargi) bertanggung jawab.

Situasi semakin runyam saat kehadiran David (Leon Alexander) seorang pendeta muda ke Desa Patemboan.

Kehadiran David ke Desa itu mendapat reaksi keras, dia dikecam pendeta Edward (Eric Dajoh).

Alasannya, David dianggap terlalu masuk jauh ke dalam situasi kampung Patemboan.

Namun justru Patemboan mengalami banyak kejadian aneh korban dari praktek dukun santet (Mariara).

David bahkan menemukan fakta, ibu-ibu banyak yang meninggal saat melahirkan sementara bayi hilang entah kemana.

Simak trailer film Mariara mulai tayang pada 27 November 2024 di bioskop, termasuk di Cinema XXI.*

Jimi Fitriadi

Berita Terkait

Diadaptasi dari Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu, Film Sadali Tayang 5 Februari 2026

JABAR PASS – Film Sadali dijadwalkan tayang di bioskop mulai 5 Februari 2026. Film ini melanjutkan kisah yang diadaptasi dari buku laris karya Pidi Baiq berjudul Hidup Ini Terlalu Banyak…

Hanggini: Film Sadali Memberi Sudut Pandang Baru tentang Kesabaran

JABAR PASS  – Aktris Hanggini Purinda Retto mengungkapkan bahwa film terbarunya berjudul Sadali memberinya sudut pandang baru tentang makna kesabaran dan proses menuju kedewasaan emosional. Dalam film produksi MVP Pictures…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Baca Juga

Alfamidi Hadirkan Program Mudik Gratis Lebaran 2026 untuk Member

  • January 29, 2026
  • 1 views
Alfamidi Hadirkan Program Mudik Gratis Lebaran 2026 untuk Member

Mudik Asyik Alfamart 2026, Ini Syarat dan Jadwal Keberangkatannya

  • January 29, 2026
  • 3 views
Mudik Asyik Alfamart 2026, Ini Syarat dan Jadwal Keberangkatannya

Indomaret Buka Program Mudik Gratis Lebaran 2026, Sediakan 8.000 Kursi

  • January 29, 2026
  • 5 views
Indomaret Buka Program Mudik Gratis Lebaran 2026, Sediakan 8.000 Kursi

Catat! Jadwal Pembelian Tiket Kereta Api Mudik Lebaran 2026

  • January 29, 2026
  • 4 views
Catat! Jadwal Pembelian Tiket Kereta Api Mudik Lebaran 2026

Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

  • January 29, 2026
  • 10 views
Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur

  • January 29, 2026
  • 8 views
Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur