Lebanon Klaim Berhasil Serang Situs Intelijen Militer Israel di Tel Aviv

JABARPASS – Lebanon mengklaim telah berhasil menyerang situs militer Israel yang berada di Tel Aviv.

Pada 25 Agustus 2024 Hizbullah melakukan sendiri seranganya terhadap Israel serta menanggapi tewasnya seorang komandan utamanya.

Satu orang komandan utamanya tewas akibat serangan udara Israel yang menyasar Beirut serta termasuk beberapa orang warga sipil, dikutip JABARPASS dari aljazeera.

Isral menyebutkan, mereka mengagalkan operasi tersebut dengan melakukan serangan pendahuluan terhadap kelompok Lebanon.

Kelompok Lebanon yang bersekutu dengan Iran, mengaku mereka telah berhasil menyerang situs intelijen milik Israel yang terletak dekat Tel Aviv. (Rizky Anugrah)

  • Berita Terkait

    Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

    JABAR PASSN –  Film anak bertema musikal dan petualangan lingkungan berjudul “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” karya sutradara Anggi Frisca dijadwalkan tayang di bioskop Indonesia mulai 5 Februari 2026. Film…

    Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur

    JABAR PASS – Fase liga Liga Champions 2025/26 resmi berakhir setelah rampungnya matchday kedelapan. Sebanyak 24 tim memastikan tiket ke fase gugur (knock out), dengan delapan tim lolos langsung ke…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    Baca Juga

    Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

    • January 29, 2026
    • 1 views
    Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

    Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur

    • January 29, 2026
    • 1 views
    Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur

    Farhan Tegaskan Penanganan Dugaan Perundungan di Sekolah Harus Dilakukan Secara Hati-hati

    • January 29, 2026
    • 2 views
    Farhan Tegaskan Penanganan Dugaan Perundungan di Sekolah Harus Dilakukan Secara Hati-hati

    Harga Emas Galeri24 dan UBS Kompak Naik, Tembus Rp3 Juta per Gram

    • January 29, 2026
    • 2 views
    Harga Emas Galeri24 dan UBS Kompak Naik, Tembus Rp3 Juta per Gram

    Penataan Parkir dan PKL Jadi Fokus Utama Pembangunan BRT Bandung

    • January 28, 2026
    • 12 views
    Penataan Parkir dan PKL Jadi Fokus Utama Pembangunan BRT Bandung

    Teman Bus di Depok Masih Gratis hingga April 2026, Tarif Selanjutnya Tunggu Keputusan Kemenhub

    • January 27, 2026
    • 17 views
    Teman Bus di Depok Masih Gratis hingga April 2026, Tarif Selanjutnya Tunggu Keputusan Kemenhub