Harga Pangan Nasional: Cabai Rawit Merah dan Beras Premium Naik, Bawang Merah Turun

JABAR PASS — Badan Pangan Nasional (Bapanas) mencatat sejumlah perubahan harga komoditas pangan di tingkat konsumen dan pedagang eceran nasional, berdasarkan data Panel Harga Bapanas pada Rabu (6/8/2025) pukul 06.40 WIB.

Komoditas Sayuran dan Cabai

  • Cabai rawit merah naik menjadi Rp50.286/kg, dari sebelumnya Rp44.597/kg.

  • Cabai merah keriting juga naik ke Rp50.286/kg, dari Rp44.596/kg.

  • Cabai merah besar turun menjadi Rp36.600/kg, dari Rp44.417/kg.

  • Bawang merah turun ke Rp49.167/kg, dari sebelumnya Rp53.301/kg.

  • Bawang putih bonggol turun tipis ke Rp38.333/kg, dari Rp38.870/kg.

Komoditas Beras dan Kacang-kacangan

  • Beras premium naik menjadi Rp17.127/kg, dari Rp16.184/kg.

  • Beras medium naik ke Rp15.728/kg, dari Rp14.426/kg.

  • Jagung (tingkat peternak) turun ke Rp5.950/kg, dari Rp6.342/kg.

  • Kedelai impor (biji kering) naik ke Rp10.870/kg, dari Rp10.807/kg.

Komoditas Protein Hewani

  • Daging sapi murni turun signifikan menjadi Rp116.667/kg, dari Rp134.815/kg.

  • Daging ayam ras naik ke Rp40.750/kg, dari sebelumnya Rp35.200/kg.

  • Telur ayam ras melonjak ke Rp34.710/kg, dari Rp29.642/kg.

Gula, Minyak Goreng, dan Tepung

  • Gula konsumsi naik ke Rp18.786/kg, dari Rp18.270/kg.

  • Minyak goreng kemasan naik menjadi Rp22.179/liter, dari Rp20.882/liter.

  • Minyak goreng curah turun ke Rp17.143/liter, dari Rp17.554/liter.

  • Minyakita naik ke Rp18.813/liter, dari Rp17.503/liter.

  • Tepung terigu curah naik menjadi Rp11.350/kg, dari Rp9.737/kg.

  • Tepung terigu kemasan turun ke Rp12.333/kg, dari Rp12.917/kg.

Komoditas Perikanan

  • Ikan kembung turun ke Rp35.000/kg, dari Rp41.460/kg.

  • Ikan tongkol turun menjadi Rp33.367/kg, dari Rp34.423/kg.

  • Ikan bandeng juga turun ke Rp32.500/kg, dari sebelumnya Rp34.430/kg.

Komoditas Lainnya

  • Garam konsumsi naik menjadi Rp12.958/kg, dari Rp11.563/kg.

Shakira Marasyid

Berita Terkait

Harga Emas Galeri24 dan UBS Kompak Naik, Tembus Rp3 Juta per Gram

JABAR PASS – Harga emas yang mengacu pada laman resmi Sahabat Pegadaian pada Kamis tercatat mengalami kenaikan signifikan. Dua produk logam mulia, yakni Galeri24 dan UBS, sama-sama mencatat lonjakan harga…

Teman Bus di Depok Masih Gratis hingga April 2026, Tarif Selanjutnya Tunggu Keputusan Kemenhub

JABAR PASS – Layanan transportasi umum BusKita yang kini berganti nama menjadi Teman Bus di wilayah Kota Depok dipastikan masih gratis hingga April 2026. Kebijakan tarif setelah periode tersebut masih…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Baca Juga

Alfamidi Hadirkan Program Mudik Gratis Lebaran 2026 untuk Member

  • January 29, 2026
  • 4 views
Alfamidi Hadirkan Program Mudik Gratis Lebaran 2026 untuk Member

Mudik Asyik Alfamart 2026, Ini Syarat dan Jadwal Keberangkatannya

  • January 29, 2026
  • 5 views
Mudik Asyik Alfamart 2026, Ini Syarat dan Jadwal Keberangkatannya

Indomaret Buka Program Mudik Gratis Lebaran 2026, Sediakan 8.000 Kursi

  • January 29, 2026
  • 6 views
Indomaret Buka Program Mudik Gratis Lebaran 2026, Sediakan 8.000 Kursi

Catat! Jadwal Pembelian Tiket Kereta Api Mudik Lebaran 2026

  • January 29, 2026
  • 5 views
Catat! Jadwal Pembelian Tiket Kereta Api Mudik Lebaran 2026

Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

  • January 29, 2026
  • 10 views
Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur

  • January 29, 2026
  • 8 views
Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur