Pamali Tumbal, Teaser Trailernya Sudah Dilepas Intip Yu!

JABAR PASS – Film terbaru dari Lyto Pictures sudah dilepas ke publik via teaser trailer Pamali Tumbal!.

Masih tetap trend dari jalur genre horor Indonesia teaser trailer tersebut dilepas dengan durasi kurang lebih 30 detik.

Namun dari apa yang disampaikan itu dapat dilihat sekilas tentang apa film franchise Pamali kali ini.

Coba perhatikan dialog dari salah satu karakter pemeran pada Pamali Tumbal pada teaser trailer berikut.

“Ibu sudah dipecat tapi belum dibayar gajinya,”ucapnya.

Dari situ terus berkembang, dia dapat uang banyak hingga timbul pertanyaan kalau begitu dia dapat uang sebanyak itu dari mana?.

Dugaan liar pun muncul yang menyebutkan bahwa dia dapat uang banyak dari memelihara tuyul.

Hingga memunculkan pula dugaan selain tuyul dia juga memelihara kuntilanak hitam.

Ada barang ada uang maka tentu ada yang harus menjadi tumbal, jaminan tersedianya harta mendadak.

Pamali Tumbal disutradarai Bobby Prasetyo berdasarkan skenario yang ditulis Evelyn Afnilia.

Menampilkan para pemeran Keisya Levronka, Djenar Maesa Ayu, Ummi Quary, dan Fajar Nugra.

Meski jadwal tayang dan rilis belum diumumkan namun ditegaskan Pamali Tumbal segera tayang di bioskop.

Saatnya mengintip teaser trailer film Pamali Tumbal berikut ini!.*

Jimi Fitriadi

Berita Terkait

Diadaptasi dari Hidup Ini Terlalu Banyak Kamu, Film Sadali Tayang 5 Februari 2026

JABAR PASS – Film Sadali dijadwalkan tayang di bioskop mulai 5 Februari 2026. Film ini melanjutkan kisah yang diadaptasi dari buku laris karya Pidi Baiq berjudul Hidup Ini Terlalu Banyak…

Hanggini: Film Sadali Memberi Sudut Pandang Baru tentang Kesabaran

JABAR PASS  – Aktris Hanggini Purinda Retto mengungkapkan bahwa film terbarunya berjudul Sadali memberinya sudut pandang baru tentang makna kesabaran dan proses menuju kedewasaan emosional. Dalam film produksi MVP Pictures…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Baca Juga

Alfamidi Hadirkan Program Mudik Gratis Lebaran 2026 untuk Member

  • January 29, 2026
  • 2 views
Alfamidi Hadirkan Program Mudik Gratis Lebaran 2026 untuk Member

Mudik Asyik Alfamart 2026, Ini Syarat dan Jadwal Keberangkatannya

  • January 29, 2026
  • 3 views
Mudik Asyik Alfamart 2026, Ini Syarat dan Jadwal Keberangkatannya

Indomaret Buka Program Mudik Gratis Lebaran 2026, Sediakan 8.000 Kursi

  • January 29, 2026
  • 5 views
Indomaret Buka Program Mudik Gratis Lebaran 2026, Sediakan 8.000 Kursi

Catat! Jadwal Pembelian Tiket Kereta Api Mudik Lebaran 2026

  • January 29, 2026
  • 4 views
Catat! Jadwal Pembelian Tiket Kereta Api Mudik Lebaran 2026

Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

  • January 29, 2026
  • 10 views
Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur

  • January 29, 2026
  • 8 views
Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur