Volume Kendaraan Meningkat Pada Libur Maulid Nabi Muhammad SAW, Paling Tinggi di GT Ciawi arah Puncak

JABARPASS – Volume kendaraan di ruas Tol Jabodetabek dan Jawa Barat mengalami peningkatan sejak H-1 libur Maulid Nabi Muhammad SAW atau Minggu (15/9).

Jasa Marga juga mencatat colume peningkatan kendaraan paling tinggi terjadi di Gerbang Tol (GT) Ciawi arah Puncak atau Sukabumi.

“Pada periode libur panjang Maulid Nabi Muhammad SAW 2024, secara umum masih terjadi kenaikan volume lalu lintas,” kata Marketing and Communication Department Head Jasamarga Metropolitan Tollroad, Panji Satriya dalam keterangan, dikutip PMJnews, Senin (16/9/2024).

“Namun penurunan lalu lintas transaksi juga terjadi di beberapa Gerbang Tol (GT) di ruas tol wilayah Jabodetabek dan Jawa Barat,” lanjutnya. Volume transaksi yang menuju Puncak atau Sukabumi mengalami peningkatan sebesar 32,62 persen.

Jasa Marga mencatat ada sebanyak 42.265 kendaraan yang menuju Puncak dan Sukabumi melalui GT Ciawi 1. Dan ada 120.949 kendaraan yang keluar Jabodetabek menuju Bandara Soekarno-Hatta melalui GT Cengkareng dan GT Benda Utama.

  • Shakira Marasyid

    Berita Terkait

    HCMI Kembali Gebrak Jawa Timur, Bantu Para Tamu Allah Berangkat ke Arafah Bersama Markaz Kampung Bos

    JABARPASS – Haji Cepat Mujamalah Indonesia (HCMI) kembali melakukan gebrakan di wilayah Jawa Timur. Kalau sebelumnya Mojokerto yang menjadi sasaran, kini Kota Surabaya dan sekitarnya yang dijelajahi tim HCMI. Sama…

    Bareskrim Polri Tangkap Buronan Kasus Judi Online W88 di Filipina

    JABARPASS – Bareskrim Polri berhasil menangkap satu buronan terkait kasus perjudian online W88 yang berinisial HS alias A. Pelaku ditangkap di Filipina dan saat ini dalam perjalanan menuju Indonesia untuk…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    Baca Juga

    HCMI Kembali Gebrak Jawa Timur, Bantu Para Tamu Allah Berangkat ke Arafah Bersama Markaz Kampung Bos

    • November 24, 2024
    • 77 views
    HCMI Kembali Gebrak Jawa Timur, Bantu Para Tamu Allah Berangkat ke Arafah Bersama Markaz Kampung Bos

    KEPEDULIAN MELAYANI PELANGGAN

    • November 24, 2024
    • 22 views
    KEPEDULIAN MELAYANI PELANGGAN

    Film Death Whisperer 2, Perburuan Roh Jahat Atas Kematian Sang Adik, Ikuti Sinopsis dan Trailernya!

    • November 24, 2024
    • 20 views
    Film Death Whisperer 2, Perburuan Roh Jahat Atas Kematian Sang Adik, Ikuti Sinopsis dan Trailernya!

    Gugus Bintang Berjarak 445 Tahun Cahaya Berisi Lebih dari Seribu Bintang

    • November 24, 2024
    • 12 views
    Gugus Bintang Berjarak 445 Tahun Cahaya Berisi Lebih dari Seribu Bintang

    Ini Penampakan Poster dan Trailer Terbaru Film Sorop, Tidak akan Selamat dari Ancamannya!

    • November 23, 2024
    • 31 views
    Ini Penampakan Poster dan Trailer Terbaru Film Sorop, Tidak akan Selamat dari Ancamannya!

    Sampurasun PERSIB: Ronggo Kenang Gelora, Ferdiansyah Optimis Hadapi Borneo FC

    • November 23, 2024
    • 15 views
    Sampurasun PERSIB: Ronggo Kenang Gelora, Ferdiansyah Optimis Hadapi Borneo FC