Harga BBM di Pertamina, Shell, Vivo, dan BP Masih Stabil Usai Libur Tahun Baru Islam

JABAR PASS –  Harga bahan bakar minyak (BBM) di sejumlah stasiun pengisian bahan bakar (SPBU) seperti Pertamina, Shell, BP, dan Vivo terpantau tidak mengalami perubahan usai libur panjang memperingati Tahun Baru Islam 1447 Hijriah.

Berdasarkan pantauan dari situs resmi masing-masing perusahaan pada Senin (30/6), harga BBM di Jakarta masih sama seperti di awal Juni 2025.

Harga BBM Pertamina (Wilayah Jakarta):

  • Pertalite: Rp10.000 per liter

  • Solar Subsidi: Rp6.800 per liter

  • Pertamax: Rp12.100 per liter

  • Pertamax Turbo: Rp13.050 per liter

  • Pertamax Green: Rp12.800 per liter

  • Dexlite: Rp12.740 per liter

  • Pertamina Dex: Rp13.200 per liter

Harga BBM Shell:

  • Shell Super: Rp12.370 per liter

  • Shell V-Power: Rp12.840 per liter

  • Shell V-Power Diesel: Rp13.250 per liter

  • Shell V-Power Nitro+: Rp13.070 per liter

Harga BBM BP:

  • BP 92: Rp12.370 per liter

  • BP Ultimate: Rp12.840 per liter

  • BP Ultimate Diesel: Rp13.250 per liter

Harga BBM Vivo:

  • Revvo 90: Rp12.260 per liter

  • Revvo 92: Rp12.340 per liter

  • Revvo 95: Rp12.810 per liter

  • Diesel Primus Plus: Rp13.210 per liter

Hingga akhir Juni 2025, keempat operator BBM tersebut belum melakukan penyesuaian harga. Stabilitas ini memberikan kepastian bagi konsumen di tengah fluktuasi harga energi global yang masih berlangsung.

  • Shakira Marasyid

    Berita Terkait

    Harga Emas Galeri24 dan UBS Kompak Naik, Tembus Rp3 Juta per Gram

    JABAR PASS – Harga emas yang mengacu pada laman resmi Sahabat Pegadaian pada Kamis tercatat mengalami kenaikan signifikan. Dua produk logam mulia, yakni Galeri24 dan UBS, sama-sama mencatat lonjakan harga…

    Teman Bus di Depok Masih Gratis hingga April 2026, Tarif Selanjutnya Tunggu Keputusan Kemenhub

    JABAR PASS – Layanan transportasi umum BusKita yang kini berganti nama menjadi Teman Bus di wilayah Kota Depok dipastikan masih gratis hingga April 2026. Kebijakan tarif setelah periode tersebut masih…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    Baca Juga

    Alfamidi Hadirkan Program Mudik Gratis Lebaran 2026 untuk Member

    • January 29, 2026
    • 4 views
    Alfamidi Hadirkan Program Mudik Gratis Lebaran 2026 untuk Member

    Mudik Asyik Alfamart 2026, Ini Syarat dan Jadwal Keberangkatannya

    • January 29, 2026
    • 5 views
    Mudik Asyik Alfamart 2026, Ini Syarat dan Jadwal Keberangkatannya

    Indomaret Buka Program Mudik Gratis Lebaran 2026, Sediakan 8.000 Kursi

    • January 29, 2026
    • 6 views
    Indomaret Buka Program Mudik Gratis Lebaran 2026, Sediakan 8.000 Kursi

    Catat! Jadwal Pembelian Tiket Kereta Api Mudik Lebaran 2026

    • January 29, 2026
    • 5 views
    Catat! Jadwal Pembelian Tiket Kereta Api Mudik Lebaran 2026

    Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

    • January 29, 2026
    • 10 views
    Film Anak “Teman Tegar: Maira–Whisper from Papua” Tayang Mulai 5 Februari 2026

    Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur

    • January 29, 2026
    • 8 views
    Fase Liga Liga Champions 2025/26 Tuntas, 24 Tim Lolos ke Fase Gugur